Tim Wasev Mabes TNI Tinjau Sasaran Fisik TMMD Ke 120 Kodim 1614/Dompu

SUMBAWANEWS.com l Dompu – Tim Pengawasan dan evaluasi (Wasev) Mabes TNI melaksanakan kunjungan kerja di Kodim 1614/Dompu dalam rangka mengecek langsung sasaran TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 120 di Kabupaten Dompu, Selasa (21/5). Ketua Tim Wasev TMMD ke 120 Kodim 1614/Dompu Waaster Panglima TNI Brigjen TNI (Mar) Werijon, M.Han di dampingi Letkol Inf Yatiman disambut Komandan Kodim 1614/Dompu Letkol...

Sufor Vs UHT, Mana Yang Lebih Lengkap Kandungan Gizinya?

JAKARTA, sumbawanews.com. - Setiap orang tua tentu sangat ingin buah hatinya menerima banyak asupan nutrisi yang baik agar tumbuh kembangnya menjadi optimal. Hal itu mendorong orang tua memberikan susu kepada anaknya. Di antara berbagai jenis susu yang tersedia, susu formula kerap menjadi pilihan orang tua untuk anak-anaknya. Dibanding berbagai jenis susu seperti Ultra High Temperature (UHT), susu formula atau pertumbuhan...

Dandim 1628/Sumbawa Barat Intruksikan Jajaran Tanggap, Dan Imbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

Sumbawa Barat - Intesitas hujan yang cukup tinggi sejak tengah malam dihampir sampai siang hari seluruh wilayah Kabupaten sumbawa barat telah menyebabkan beberapa titik mengalami genangan air dan longsor dibeberapa ruas jalan seperti di benete kecamatan maluk, lintas jalan raya bertong kecamatan taliwang Terkait hal tersebut Dandim 1628/SB Letkol Czi Sunardi ST, M.IP menginstruksikan Koramil jajarannya...

Panglima TNI: Setiap Tindakan Yang Kalian Lakukan Jadi Cerminan Wajah TNI dan Negara Indonesia Di Mata Dunia

Jakarta - Setiap tindakan yang kalian lakukan menjadi cerminan wajah TNI dan negara Indonesia di mata dunia, oleh karena itu laksanakan tugas ini dengan penuh semangat dedikasi dan loyalitas. Demikian amanat Panglima TNI yang dibacakan Inspektur Jenderal (Irjen) TNI Letjen TNI Muhammad Saleh Mustafa saat melepas 120 personel Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda XXVIII-P UNIFIL, bertempat di...

Kadislog Lanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Bendera Mingguan Di Awal Ramadhan

Makassar - Kepala Dinas Logistik (Kadislog) Lanud Sultan Hasanuddin, Kolonel Tek Luqman Hakim, S. Pd.I., M.Int.Sy., memimpin upacara bendera mingguan diawal bulan suci Ramadhan yang diikuti seluruh personel mulai dari para Kepala Dinas, Komandan Satuan, para Perwira, Bintara, Tamtama dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Lanud Sultan Hasanuddin, bertempat  di Apron Galaktika Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar, Senin (3/3/2025). Dalam sambutannya Kadislog...

Merintis Bisnis dari Tabungan, Muhammad Hakim Jadi Pengusaha Skincare Termuda di Indonesia

Jakarta, Sumbawanews.com. - Di usia yang baru menginjak 17 tahun, Muhammad Hakim telah mencatatkan namanya sebagai salah satu pengusaha skincare termuda di Indonesia. Remaja asal Jakarta yang baru duduk di bangku Kelas II SMA Global Prestasi School ini meluncurkan merek Keem Skincare bertepatan dengan hari ulang tahunnya pada Jumat malam, 19 Juli 2024, di Jakarta. Hakim menghadirkan inovasi dalam produk...

Satgas TMMD 123 Kodim 1510/Sula Pasang Instalasi Pipa Sumur Bor Untuk Penuhi Kebutuhan Air Bersih

Fukweu, sumbawanews.com - Sumur bor merupakan solusi penting untuk menyediakan akses air bersih, terutama di daerah yang sulit mendapatkan pasokan air. Dalam rangkaian kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-123 Kodim 1510/Sula, Satgas TMMD melakukan pemasangan instalasi pipa sumur bor di Desa Fukweu, Kecamatan Sanana Utara, Kabupaten Kepulauan Sula. Sabtu (01/03/2025). Pemasangan pipa ini dilakukan dengan tujuan untuk memastikan distribusi...

Inilah Doa Sembuh Dari Penyakit dan Amalan yang Baik Untuk Dilakukan Saat Sakit

Sumbawanews.com.- Doa sembuh dari penyakit – Setiap orang tentu pernah mengalami sakit tanpa terkecuali. Dalam kondisi sakit, selain pergi ke dokter dan meminum obat, umat muslim juga dianjurkan untuk berdoa seraya berikhtiar untuk memohon kesembuhan. Ada kalanya kita berusaha sekuat tenaga untuk melakukan segala cara agar sembuh dari penyakit, namun sebagai manusia, terkadang ada beberapa hal di luar kendali...

Shandy Aulia Gugat Cerai David Herbowo, tanpa singgung tentang harta di gugatannya

Jakarta, sumbawanews.com.- Kabar kurang mengenakan datang dari pasangan Shandy Aulia dan David Herbowo. Shandy dikabarkan menggugat cerai suaminya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Humas Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Djuyamto, membenarkan kabar itu. Dikatakan Djuyamto, Shandy tidak mencantumkan masalah harta gono-gini dalam gugatannya. baca juga"Patroli Sahur, Patroli Samapta Polres Sumbawa Cegah Balap Liar dan Kenakalan Remaja "Ya sesuai dengan petitum dalam gugatan yang...

Danrem 162/WB Hadiri Syukuran HUT Persit KCK Ke 78 Tahun 2024

SUMBAWANEWS.com l Mataram - Persatuan Istri Tentara Kartika Chandra Kirana (Persit KCK) Koorcabrem 162 menggelar acara syukuran peringatan HUT Persit KCK ke 78 tahun 2024 dengan mengusung tema “Persit peduli, Kreatif dan Sederhana” di Aula Sudirman Makorem jalan Lingkar Selatan nomor 162 Keluarga Pagutan, Kota Mataram, Rabu (8/5/2024). Acara syukuran yang dihadiri Danrem 162/WB selaku Ketua Pembina Persit KCK Koorcabrem...

Berita Terkini

TNI-Polri Bersinergi melaksanakan pengamanan ibadah perayaan Jumat Agung di Puncak Jaya

Puncak Jaya - Personel Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 715/Mtl yang beragama Kristen melaksanakan ibadah Jumat Agung dengan khusuk di Gereja Kristen Injili Papua (GKI),...

Kolaborasi TNI dan Mahasiswa: Bersama Membangun Masa Depan Bangsa

Jakarta - Perkembangan lingkungan strategis dan dinamika ancaman yang semakin kompleks, menuntut Kerjasama antara militer dan akademisi sebagai komponen penting dalam meningkatkan keamanan nasional...

Desa Pungkit Kaya Akan Ikan Tongkol

Oleh: Azisah Budi Cahyaningsih Mahasiswa Fakultas Jukum Universitas Samawa Bagi pencinta ikan, tidak berlebihan jika mencoba ikan segar dari Desa Pungki, tulisan ini kami sadur dari...

Polres Sumbawa Berikan Penghargaan Personel Berprestasi

Sumbawa Besar, sumbawanews.com - Dalam rangka meningkatkan kedisiplinan, semangat pengabdian, serta kesadaran akan tugas dan tanggung jawab sebagai aparat penegak hukum, Polres Sumbawa menggelar...

Jelang Upacara Tradisi Kehormatan Militer, Panglima TNI Cek Kesiapan di Batujajar

Jabar - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meninjau secara langsung kesiapan pelaksanaan upacara tradisi kehormatan militer yang akan digelar di Landasan Suparlan, Pusat...

Berita Utama