Pembangunan RTLH TMMD Ke-123 Kodim 1510/Sula Masuk Tahap Plester Dinding
Sanana, sumbawanews.com - Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-123 Tahun Anggaran 2025 dari Kodim 1510/Sula terus melanjutkan upaya pembangunan rumah tidak layak huni (RTLH). Kali ini, proyek pembangunan difokuskan pada salah satu warga Desa Wailau, Kecamatan Sanana, Kabupaten Kepulauan Sula. Sabtu (08/03/2025). Satgas TMMD mulai mengerjakan tahap plester dinding untuk memastikan rumah yang dibangun memenuhi standar kelayakan...
Pusterad Gelar Upacara Peringati HUT ke-36
Jakarta - Pusat Teritorial TNI Angkatan Darat menggelar upacara memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-36, yang diikuti seluruh Prajurit TNI dan PNS Pusterad. Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) yaitu Komandan Pusat Teritorial TNI Angkatan Darat, Letnan Jenderal TNI Mochamad Syafei Kasno, bertempat dilapangan Pusterad, Jalan Raya Setu, Cipayung, Jakarta Timur, Jumat (7/3/2025). Dalam sambutannya, Komandan Pusterad menjelaskan, bahwa tepatnya tanggal...
Sabtu Kasih: Wujud Kepedulian Satgas Yonif 312/KH di Kampung Bupul
Merauke - Dalam rangka mempererat silaturahmi dan kepedulian terhadap tempat ibadah, Satgas Yonif 312/KH Pos Kalimaro melaksanakan kegiatan "Sabtu Kasih" di Gereja St. Petrus, Kampung Bupul, Distrik Elikobel, Kabupaten Merauke, Sabtu (8/3/2025). Kegiatan ini dipimpin oleh Sertu Ratu bersama empat prajurit lainnya, yang turut serta dalam membersihkan dan merawat lingkungan gereja. Kehadiran Satgas disambut dengan penuh kehangatan oleh jemaat gereja,...
Sehat Bersama Masyarakat, Satgas Yonif/Mtl Ajak Olahraga Bersama Masyarakat
Puncak Jaya - Satgas Yonif 715/Mtl Pos Pintu Angin olahraga bersama warga binaan di Distrik Muara, tidak hanya menjalin kedekatan saja Satgas Yonif 715/Mtl juga peduli akan kesehatan warga binaan yang ada di sekitar Pos Pintu Angin salah satu caranya adalah dengan mengajak warga binaan olahraga bersama sembari bercanda gurau, ada beberapa personel yang main volli bersama masyarakat dan...
Dandim 1710/Mimika Pimpin Rapat Kerja Pencocokan Rincian Kertas Kerja Satker Dengan Progjagar TA 2025
Timika, sumbawanews.com - Dalam rangka upaya meningkatkan kualitas kinerja dan memperoleh keyakinan bahwa DIPA yang diterima sudah sesuai dengan rencana kerja dan pagu yang disusun dan diajukan, Dandim 1710/Mimika Letkol Inf M. Selamet Wijaya,S.Sos,. M.Han,.M.A memimpin rapat kerja pencocokan Rencana Kertas Kerja Satker (RKKS) dengan Program Kerja dan Anggaran (Progjagar) TA 2025 bersama pejabat pembuat Wabku, bertempat di Ruang...
Sub Satgas Penyelundupan TNI Gagalkan Penyelundupan Pakaian Bekas di Pelabuhan Panglima Utar Kalimantan Tengah
Kalteng - Sub Satgas Penyelundupan TNI kembali berhasil menggagalkan penyelundupan ballpress yang berisi pakaian bekas impor ilegal asal Malaysia. Operasi ini dilakukan oleh Tim F1QR Lanal Kumai bekerja sama dengan Bea Cukai Pangkalan Bun, bertempat di Pelabuhan Panglima Utar, Kumai, Kalimantan Tengah, Kamis (6/3/2025). Dalam konferensi pers yang digelar di Lanal Kumai Lantamal XII pada 7 Maret 2025, TNI Angkatan...
Puasa, Tak Kendorkan Semangat Satgas TMMD Ke-123 Kodim 1510/Sula
Sanana, sumbawanews.com - Pelaksanaan TMMD Reguler Ke-123 Tahun 2025 Kodim 1510/Sula berbarengan dengan Ramadhan 1446 H. Puasa Ramadhan ini tidak menyurutkan semangat anggota Satgas dan warga untuk merampungkan progres pengerjaan sasaran fisik TMMD, salah satunya pembangunan talud. Sasaran fisik terus dikejar pengerjaannya. Walaupun anggota Satgas sedang melaksanakan ibadah puasa, tetapi semangat mereka sama sekali tidak luntur. Bagi mereka puasa ataupun...
Panglima TNI Tinjau Motah Mabes TNI: Inovasi Pengelolaan Sampah Ramah Lingkungan
Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meninjau operasional Mesin Olah Runtah (Motah) Mabes TNI, yaitu mesin pengolahan sampah yang berlokasi di Mabes TNI, Cilangkap, pada Kamis (6/3/2025). Mesin ini mampu mengolah hingga 1 ton sampah per jam atau sekitar 8 ton per hari tanpa memerlukan bahan bakar tambahan. Teknologi ini diharapkan menjadi solusi efektif bagi pengelolaan sampah di...
Buka Puasa Bersama, Wujud Kedekatan Satgas Yonif 112/Dharma Jaya Dengan Masyarakat Dolinggame Distrik Ilu
Puncak Jaya - Dibulan Suci Ramadhan 1446 H/2025 M, Satgas Yonif 112/DJ dan masyarakat serta Aparat setempat melaksanakan buka puasa bersama di Kampung Dolinggame, Distrik Ilu, Kabupaten Puncak Jaya, Provinsi Papua Tengah, Kamis (06/03/2025) Buka puasa bersama di bulan Ramadhan itu atas undangan salah satu tokoh masyarakat dikampung Dolinggame serta aparat setempat, Selaku Danpos Ilu Satgas Yonif 112/DJ Lettu inf...
Unit Mulai Kropos dan Pengembang Dianggap Tak Punya Itikad Baik, Warga Perumahan Alam Kerato Asri RDP di Komisi III
Sumbawa Besar, sumbawanews.com - Penghuni perumahan Alam Kerato Asri menilai, Unit rumah kropos dan pengembangan dipandang tidak memiliki itikad baik. Sehingga Kamis (05/03), puluhan penghuni perumahan alam Kerato Asri mendatangi Komisi III DPRD Sumbawa. Baca Juga: Soal Air Bersih, Warga Perumahan Samota Residence RDP di Komisi II DPRD Sumbawa Dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) tersebut, perwakilan warga mengeluhjan banyak Unit yang saat...