Home Berita Panglima TNI Lepas Presiden RI Kunker ke Jepang

Panglima TNI Lepas Presiden RI Kunker ke Jepang

sumbawanews,- Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. didampingi Ketua Umum Dharma Pertiwi Ny. Vero Yudo Margono melepas Presiden RI Joko Widodo dan Ny. Iriana Joko Widodo dalam rangka kunjungan kerja (kunker) ke Jepang, bertempat di Lanud Halim Perdanakusumah Jakarta Timur. Jumat (19/5/2023).

Adapun kunker Presiden ke Jepang dalam rangka menghadiri pertemuan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G7.

Turut mengantar keberangkatan Presiden diantaranya Kapolri Jenderal Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, M. Si, Gubernur DKI Jakarta Drs Heru Budi Hartono, M.M. beserta pejabat lainnya.

TNI Patriot NKRI

Previous articleMuhammadiyah dan PA 212 Tolak Konser Coldplay, Ini Kata Sandiaga Uno
Next articleMiliki 7 Poket Sabu, IS Diringkus Sat Resnarkoba Polres Sumbawa
Kami adalah Jurnalis Jaringan Sumbawanews, individu idealis yang ingin membangun jurnalistik sehat berdasarkan UU No.40 Tahun 1999 tentang PERS, dan UU No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi. Dalam menjalankan Tugas Jurnalistik, kami sangat menjunjung tinggi kaidah dan Kode Etik Jurnalistik, dengan Ethos Kerja, Koordinasi, Investigasi, dan Verifikasi sebelum mempublikasikan suatu artikel, opini, dan berita, sehingga menjadi suatu informasi yang akurat, baik dalam penulisan kata, maupun penggunaan tatabahasa.