Home Berita Kecelakaan Helikopter di Suriah, 22 Anggota Layanan AS Terluka

Kecelakaan Helikopter di Suriah, 22 Anggota Layanan AS Terluka

Tampa, sumbawanews.com – Pusat Komando Amerika Serikat, Senin (12/06) menyebutkan, terjadi kecelakaan helikopter di timur laut Suriah pada Minggu (11/06). Kejadian tersebut mengakibatkan 22 anggota layanan AS cedera dalam berbagai tingkatan.

Baca Juga : Helikopter ATMIS Jatuh, 3 Tewas

Anggota layanan telah diberikan perawatan medis. Dan 10 orang lainnya telah dievakuasi ke fasilitas perawatan yang lebih tinggi.

Dikatakan tidak ada tembakan yang dilaporkan pada saat kejadian. Namun Penyebab insiden tersebut sedang diselidiki. (Using)

Previous articleKanada dan Belanda Ajukan Suriah ke Mahkamah Internasional
Next articleRSF Sudan Puji Laporan Komite Bersama
Kami adalah Jurnalis Jaringan Sumbawanews, individu idealis yang ingin membangun jurnalistik sehat berdasarkan UU No.40 Tahun 1999 tentang PERS, dan UU No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi. Dalam menjalankan Tugas Jurnalistik, kami sangat menjunjung tinggi kaidah dan Kode Etik Jurnalistik, dengan Ethos Kerja, Koordinasi, Investigasi, dan Verifikasi sebelum mempublikasikan suatu artikel, opini, dan berita, sehingga menjadi suatu informasi yang akurat, baik dalam penulisan kata, maupun penggunaan tatabahasa.