Lombok Tengah, Praya – Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB), Dr. H. Lalu Muhamad Iqbal, menghadiri acara Halal Bihalal bersama keluarga besar Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Muhajirin Praya serta segenap jamaah Masjid taklim bertempat di Mushalla Pondok Pesantren Darul Muhajirin...
Mataram - Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) Dr. H. Lalu Muhamad Iqbal bersama Walikota Mataram Dr. H. Mohan Roliskana, Sekretaris Daerah Provinsi NTB Drs. H. Lalu Gita Ariadi, M.Si dan jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) memastikan kesiapan...
Sumbawa Besar, sumbawanews.com - Andi Rusni, Ketua Fraksi Partai Gerindra DPRD Sumbawa, Minggu (30/03) mendatangi lokasi dugaan terjadinya pembalakan liar, Minggu (30/03). Yakni di lokasi "Berang Tampil" wilayah Dusun Punik, Desa Baru Dulang Kecamatan Batulanteh.
Baca Juga: Dukung Pembangunan 3 Juta...
MATARAM-Lembaga Kajian Sosial dan Politik Mi6 akan menghidupkan kembali program Ekspedisi Mistis. Ekspedisi ini akan difokuskan sebagai gerakan budaya dan ekonomi yang bermanfaat bagi banyak orang. Salah satunya dengan menggerakkan masyarakat mencari jejak harta berharga peninggalan sejarah kerajaan yang...
Mataram - Gubernur NTB Dr. H. Lalu Muhamad Iqbal melepas kegiatan pawai Ogoh Ogoh sebagai rangkaian peringatan Hari Nyepi, bertempat di halaman depan Kantor Lurah Cakranegara Barat Mataram (28/3/2025). Gubernur Iqbal menyampaikan selamat menjalankan Hayi Raya Nyepi Tahun Baru...
Lape-- sumbawanews.com -- Program ini bersumber dari angaran DAK Dikbud Provinsi NTB Tahun Anggaran 2024 sebesar Rp. 1 Milyard lebih. Yang dilaksanakan pengadaan Bahan Minornya oleh CV. Tani Asli yang berkedudukan di Kota Bandung-Jawa Barat.
Mangkraknya pekerjaan tersebut, disebabkan karena...
Sumbawa- sumbawanews.com-- Diduga terjadi kontrak Fiktif antara Balai Pemeliharaan Jalan Provinsi Wilayah Pulau Sumbawa dengan CV. TANI ASLI asal Bandung Jawa Barat senilai 1.340.000.000,- pada anggaran Tahun 2024. Hal ini di ungkap Abdullah M ( Tibet ) ketua Lembaga...
Lombok Timur- sumbawanews.com-- Gubernur NTB, Dr. Lalu Muhamad Iqbal, memantau arus mudik Lebaran 2025 di sejumlah titik strategis pada Kamis (27/3). Lokasi yang dikunjungi meliputi Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid (BIZAM), Pelabuhan Gilimas, Pelabuhan Lembar, Pos Pengamanan Lebaran Kota...
JAKARTA - Sekolah Kaderisasi Untuk Aktivis Demokrasi (SKUAD) Indonesian Democracy Monitor (INDEMO) menunjukkan kepedulian dan solidaritas terhadap jurnalis Tempo, khususnya Francisca Christy Rosana (Cica), yang menjadi korban teror berupa pengiriman paket berisi kepala babi dan enam tikus tanpa kepala....
Sumbawanews.com, - Di tengah era globalisasi yang semakin pesat, kemampuan untuk memadukan identitas lokal dengan standar global menjadi kunci keberhasilan dalam berbagai bidang. Didit Hediprasetyo hadir sebagai sosok inspiratif yang membuktikan bahwa nilai-nilai budaya Indonesia dapat mendunia melalui karya...