Home Berita Panglima TNI Melayat Putri Marsda TNI Koestono

Panglima TNI Melayat Putri Marsda TNI Koestono

sumbawanews.com,- Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. beserta Ibu melayat berpulangnya putri dari Marsda TNI Koestono, S.O.S. jabatan sehari-hari Pasahli Tk. III Bid. Jahpers  Panglima TNI. Putri Marsda TNI Koestono  itu  bernama Rosa Oktavia Kaptania meninggal di usia yang ke-28 tahun dikarenakan sakit, bertempat di Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Jumat (5/05/2023).

 

Selain Panglima TNI beserta Ibu Vero Yudo Margono, di rumah duka juga ada  Kepala Staf Angkatan Udara Marsekal TNI Fadjar Prasetyo,  S.E.,M.P.,C.S.F.A  beserta para Pejabat Utama Angkatan Udara dan Keluarga Besar TNI AU.

TNI PATRIOT NKRI

Previous articleKepala Bakamla RI Jadi Pembicara Special Seasion di IMSC 2023 Singapura
Next articleBakamla RI Gelar Bimtek Hukum Internasional
Kami adalah Jurnalis Jaringan Sumbawanews, individu idealis yang ingin membangun jurnalistik sehat berdasarkan UU No.40 Tahun 1999 tentang PERS, dan UU No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi. Dalam menjalankan Tugas Jurnalistik, kami sangat menjunjung tinggi kaidah dan Kode Etik Jurnalistik, dengan Ethos Kerja, Koordinasi, Investigasi, dan Verifikasi sebelum mempublikasikan suatu artikel, opini, dan berita, sehingga menjadi suatu informasi yang akurat, baik dalam penulisan kata, maupun penggunaan tatabahasa.