Home Berita UMKM di Maluk Menggeliat Kembali

UMKM di Maluk Menggeliat Kembali

Maluk, sumbawanews.com – Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di wilayah sekitar tambang AMNT Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), menggeliat kembali. Khususnya di usaha kuliner dan sejenisnya di Kecamatan Maluk.

“Sekarang sudah mulai ramai lagi yang datang,” Ahmadi, kata salah seorang pengusaha kuliner di Pantai Pasir Putih, Maluk, Minggu (30/04).

Baca Juga : Indef: Perputaran Uang Lebaran 2023 Diproyeksi Capai Rp150 Triliun, UMKM Diuntungkan

Diungkapkan, peningkatan pengunjung terjadi sekitar sejak 6 bulan lalu. Terlebih jika pada akhir pekan, seperti Sabtu dan Minggu.

“Bisa 5 sampai 6 kali lipat ramainya dibanding sebelumnya,” kata dia.

Baca Juga : UMKM Siap Ramaikan Pacun Kuda Tradisional Gubernur Cup, Tapi ?

Diketahui, pasca PT. NNT, UMKM di sekitar wilayah tambang KSB, sempat lesu. Sebab pengunjung yang datang, khususnya ke pasir putih maluk berkurang drastis. (Using)

Previous articlePanglima TNI : Pelanggaran HAM Tidak Ada Kadaluarsanya
Next articleSetiap Minggu Babinsa Timika Berikan Makanan Bergizi Kepada Anak Stunting
Kami adalah Jurnalis Jaringan Sumbawanews, individu idealis yang ingin membangun jurnalistik sehat berdasarkan UU No.40 Tahun 1999 tentang PERS, dan UU No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi. Dalam menjalankan Tugas Jurnalistik, kami sangat menjunjung tinggi kaidah dan Kode Etik Jurnalistik, dengan Ethos Kerja, Koordinasi, Investigasi, dan Verifikasi sebelum mempublikasikan suatu artikel, opini, dan berita, sehingga menjadi suatu informasi yang akurat, baik dalam penulisan kata, maupun penggunaan tatabahasa.