Home Berita Berita Video : Jelang Ramadhan di Blitar, Petasan Bikin 25 Bangunan...

Berita Video : Jelang Ramadhan di Blitar, Petasan Bikin 25 Bangunan Rusak dan 4 Tewas

 

Keterangan : Ledakan bahan/misiu/petasan sekitar pukul 22.45 WIB di Dusun Sadeng, Desa Karangbendo, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Minggu (19/02). Ledakan diduga berasal rumah salah satu warga (Sudirman).

Dari berbagai informasi, ledakan menyebabkan 4 orang tewas, termasuk pemilik rumah. Dan 3 korban tewas lainnya merupakan keluarga pemilik rumah. Selain itu, 25 rumah rusak akibat ledakan dan ternak warga sekitar.

Previous articleBiden Bertemu Zelenskyy, Selanjutnya Andrzej Duda
Next articleWang Pastikan Qin ke Indonesia
Kami adalah Jurnalis Jaringan Sumbawanews, individu idealis yang ingin membangun jurnalistik sehat berdasarkan UU No.40 Tahun 1999 tentang PERS, dan UU No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi. Dalam menjalankan Tugas Jurnalistik, kami sangat menjunjung tinggi kaidah dan Kode Etik Jurnalistik, dengan Ethos Kerja, Koordinasi, Investigasi, dan Verifikasi sebelum mempublikasikan suatu artikel, opini, dan berita, sehingga menjadi suatu informasi yang akurat, baik dalam penulisan kata, maupun penggunaan tatabahasa.