Mataram, Sumbawanews.com.- Menjelang Hari Penutupan Pekan Olahraga Provinsi Nusa Tenggara Barat Ke-XI Tahun 2023 yang berlangsung dari tanggal 18 S/D 26 Pebruari 2023, Kabupaten Sumbawa berhasil mengoleksi 32 Medali Emas, 26 perak dan 45 perunggu.
Data ini terangkum dari perolehan sementara medali KONI Sumbawa hingga 24 Februari 2023 pukul 00.05 wita.
Baca juga: Porprov NTB 2023: Dompu Berhasil Koleksi 27 Medali Emas
Perolehan medali terbanyak dari cabor panahan dengan 10 medali emas, atletik 4 medali emas, Biliar 2 medali emas, catur 2 medali emas, karate 1 medali emas, senam 2 medali emas, takraw 2 medali emas, pencak silat 3 medali emas, tarung derajat 2 medali emas serta kick boxing 2 medali emas.
Berikut Perolehan Sementara Medali Polprov NTB 2023 Kabupaten Sumbawa:

(sn02)