Home Berita Porprov NTB 2023: Tim Panjat Tebing Lotim Optimis Kuasai Perolehan Medali

Porprov NTB 2023: Tim Panjat Tebing Lotim Optimis Kuasai Perolehan Medali

at;et panjat dinding

Mataram, Sumbawanews.com.- Tim kabupaten Lombok Timur optimis meraih banyak medali di Porprov kali ini.

Meski bertabur talenta nasional seperti Joni Kasia dan Ahmad Roni, tim panjat tebing Lotim mengakui kekuatan tim tim yang berlaga merata.

“Tahun ini merata sehingga kami tidak mau menargetkan tinggi”, ujar Roni, ketua tim panjat tebing Lotim.

Baca juga: Porprov NTB 2023: Sumbawa Borong 4 Emas Dari Panahan

Di hari ketiga Porprov XI, cabor Panjat Tebing telah menyelesaikan beberapa nomor pertandingan. Atlit yang diturunkan Lotim juga mengikutkan sepuluh atlitnya di tiga nomor sesuai regulasi dengan target tiga medali. (sn03)

Previous articleTanggapi Pidato Putin, Biden : AS dan Eropa Tidak Berusaha Mengendalikan dan Menghancurkan Rusia
Next articleHari ke-3 Porprov NTB 2023: Mataram Raih 71 Emas, Sumbawa 10 Emas
Kami adalah Jurnalis Jaringan Sumbawanews, individu idealis yang ingin membangun jurnalistik sehat berdasarkan UU No.40 Tahun 1999 tentang PERS, dan UU No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi. Dalam menjalankan Tugas Jurnalistik, kami sangat menjunjung tinggi kaidah dan Kode Etik Jurnalistik, dengan Ethos Kerja, Koordinasi, Investigasi, dan Verifikasi sebelum mempublikasikan suatu artikel, opini, dan berita, sehingga menjadi suatu informasi yang akurat, baik dalam penulisan kata, maupun penggunaan tatabahasa.